Cara Gampang Menyiapkan Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB yang Menggugah Selera
Anda sedang mencari inspirasi Resep Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB Anti Gagal yang unik?, Resep Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB, Sempurna memang sekarang ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya sobat. orang-orang memang telah terbiasa menggunakan internet di gadget untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan wawasan. nah kali ini saya akan berbagi panduan cara menyiapkan Langkah Mudah untuk Membuat Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB yang Enak untuk menyiapkannya memang susah-susah gampang. Kalau keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB yang enak selayaknya memiliki aroma dan cita rasa yang dapat memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB, pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau mau menyiapkan Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu menjadi suguhan spesial. Berikutnya merupakan gambar berkaitan dengan Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB yang bisa sobat jadikan ide.
Nah, kali ini kita coba, yuk, siapkan Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, hidangan ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda dapat membuat Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB memakai 14 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara untuk menyiapkan hidangannya.
⁰¹"⁰⁴"²²
#Week_09
Bismillah.....
Menjawab tantangan untuk Misi4 #RamadanCamp_Misi4 kali ini,yang clue- nya "Simpan Aku di Freezer.
Maka jawaban saya "Frozen Food
Dan kali ini saya sengaja membuat sekalian untuk memperkenalkan Olahan Ikan khas dari tanah kelahiran saya Sumbawa Besar, NTB , yaitu Nugget Ikan atau biasa di sebut dengan PADU TELU,, sebelum jaman modern
Nenek moyang kita dulu mengawetkan nugget ikan ini dengan cara di jemur hingga kering,tapi sekarang sudah praktis tinggal di simpan dalam freezer aja jadi tidak perlu susah² menunggu sampai 2-3 hari hingga kering
Yuuk capcuss lansung keresepnya👇
#OlahanIkanBundaKeyla
#Posbar
#RamadanCamp_Misi4
#PejuangGoldenBatikApron
#CookpadCommunity_Yogyakarta
Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan dalam pembuatan Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB:
- 1 kg ikan tuna,potong dan cuci bersih
- 1 butir telur
- 1 lembar daun pisang,potong selebar 3 jari tangan
- 📌Bumbu di haluskan
- 2 siung bawang putih
- 5 butir bawang merah
- 1 buah cabe merah keriting 🌶️
- 2 buah cabe merah besar
- 3 ruas jari kunyit
- 3 ruas jari lengkuas,saya parut dulu
- 1/2 sdt merica butir
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt kaldu bubuk
- 1 sdm gula pasir
Cara untuk membuat Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB
- Siapkan bahan dan bumbu
- ➡️kukus ikan selama 15 menit,biarkan hingga hangat/dingin
➡️ Setelah dingin lalu suwir²dan masukkan kedalam Chopper - ➡️Haluskan bumbu
➡️lalu masukkan kedalam suwiran ikan, masukkan juga telur,saya dapat bonus 1 kuning telur
➡️ Tambahkan gula garam dan kaldu bubuk - Chopper hingga halus
- ➡️ ambil daun pisang yang sudah di potong tadi,kemudian bentuk segitiga salah satu sisinya
➡️ masukkan 1 sdm adonan ikan,kemudian padatkan sambil ditekan tekan²,dengan ujung sisa lipatan daun tadi seperti di bawah ini 👇 - Masukkan kedalam wadah,lalu simpan di dalam freezer
- ➡️Keluarkan dari freezer 10 menit sebelum di goreng
➡️Goreng dalam minyak panas dengan api kecil, hingga kecoklatan
Selamat mencoba jangan lupa untuk selalu bahagia ❤️😍
Bagaimana? Mudah bukan? Itulah cara menyiapkan Padu Telu, Nugget Ikan khas Sumbawa,NTB yang bisa Anda praktikkan di rumah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!